Prestasi
ZAIHAN ABDURRAHMAN mahasiswa Tadris Biologi IAIN Batusangkar berhasil lolos seleksi 20 peserta terpilih untuk mengikuti kegiatan Rimba Rumah Bersama
Indonesia Dragonfly Society (IDS) mengadakan Seleksi Peserta Program Rimba Rumah Bersama Indonesia Dragon Society 2021 untuk seluruh perguruan tinggi se-indonesia.
ZAIHAN ABDURRAHMAN mahasiswa tadris biologi IAIN Batusangkar berhasil lolos seleksi 20 peserta terpilih untuk mengikuti serangkaian kegiatan Rimba Rumah Bersama seperti mengikuti kegiatan webinar (20 november 2021) dan pelatihan penelitian capung di pekalongan jawa tengah (25-28 november 2021) dan Zaihan juga merupakan 1 dari 2 mahasiswa PTKIN .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar